Cara Extract File Zip Rar 7z Menggunakan Aplikasi Zarchiver di Android

Sehubungan dengan judul diatas saya akan share sedikit dari dari apa yang saya pelajari dari teman-teman sekalian.

Langsung simak cara berikut ini, yang pasti mudah bahkan anak SD pasti langsung bisa.

Siapkan Aplikasi Zarchivernya, bagi yang belum punya Aplikasi Zarchiver silahkan Download DISINI lalu Instal.

OPEN / Buka dan cari File yang akan kamu Extract, semisal saya mau extrax File dengan extensi .7z

Tinggal tekan Filenya lalu pilih "Extract Here".


Tunggu sampai proses selesai, dan file hasil extract an akan berada difolder tersebut.
Seperti ini


File hasil Extractan


Sangat mudah bukan?

Sebetulnya Ada beberpa opsi pilihan lainnya Saat pengExtractan, semisal kamu ingin hasil extractan kamu, ditaruh di folder lain yang diinginkan tinggal pilih "Extract"


Lalu pilih dimana kamu mau menempatkan file hasil extractan, semisal saya ingin menaruh ke folder "Document" maka langkahnya seperti gambar dibawah ini.




Setelah menentukan dimana letak file hasil extractan tinggal klik "icon panah"
seperti gambar dibawah ini


Selesai

Nah begitulah cara extract menggunakan aplikasi Zarchiver. Tutorial ini saya buat dengan rinci agar bisa dipahami.

Untuk mengetahui cara Extract file part sliahkan menuju halaman Cara Menggabungkan File Part Menggunakan Aplikasi Zarchiver di Android

6 Responses to "Cara Extract File Zip Rar 7z Menggunakan Aplikasi Zarchiver di Android"

  1. Bang saya tiba loading ekstrak itu selalu error gimana caranya bang .kasih saran maksih ?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Mungkin filenya rusak atau penyimpanan internalnya hampir habis.

      Hapus
  2. Bang kenapa saya extrax tapi bukan iso..
    Malah jadi bin

    BalasHapus
  3. Bang saya dah extra file nya gta dan Andreas dah jadi iso tapi pas mau buka pake apk ppsspp kok ga bisa

    BalasHapus
  4. saya juga sudah ekstrak malah jadi bin

    BalasHapus
  5. Slesai do extak malah jdi file bin

    Apa ada yg di seting lagi app ZA nya ,auto ISO???

    BalasHapus